Minggu, 03 Mei 2015

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PAI




Satuan Pendidikan                  : SMP N1 Abung Barat
Mata Pelajaran                        : Pendidikan Agama Islam
Kelas/Semester                        : Vlll/ 1
Standar Kompetensi               : 1. Menerapkan hukum bacaan qolqalah dan ra
Kompetensi Dasar                   ; 1.1 menjelaskan hukum bacaan qolqalah dan ra.

Indikator                                 : 1.1.1  menjelaskan pengertian hukum bacaan
qalqalah
                                                  1.1.2  menjelaskan macam-macam hukum bacaan
qalqalah dan menyebutkan contoh-contohnya
1.1.3  menjelaskan pengertian hukum bacaan ra
1.1.4  menjelaskan macam-macam hukum bacaan ra dan menyebutkan contoh-contohnya
Alokasi waktu                         : 1 X 40 menit

Tujuan Pembelajaran               :
  1. siswa dapat menjelaskan pengertian hukum bacaan Qolqolah
  2. Siswa dapat menjelaskan macam-macam hukum bacaan qolqolah dan menyebutkan contoh-contohnya
  3. siswa dapat menjelaskan pengertian hokum bacaan Ra
  4. siswa dapat menjelaskan macam-macam  hukum bacaan ra dan menyebutkan contoh-contohnya
  5. siswa mengkaji ilmu-ilmu Alqur’an.

Materi Pembelajaran               ;
Hukum Qolqolah
  1. Pengertian bacaan  Qolqolah dan bacaan Ra
Qolqolah adalah bunyi huruf yang memantul apabila ia mati atau bila dimatikan, adapun huruf Qolqolah terdiri dari
a. Qolqolah sugro ( kecil ) b. Qolqolah Qubro ( Besar (
  1. Hukum bacaan Qolqolah terdiri dari :
a. Qolqolah sugro ( kecil ) jika bunyi Qolqolah yang bersukun asli
     cara membacanya suara huruf tersebut dipantulkan
b. Qolqolah Qugro ( besar ) jika bunyi huruf Qolqolah yang matinya karena  
    diwakafkan atau dihentikan seperti
    cara membacanya huruf itu tidak langsung dipantulkan tetapi ada jeda   
    (berhenti sebentar)
  1. Pengertian hukum bacaan Ra
Hukum bacaan Ra disebut Tafkhim atau dibaca Tebal
a.       Tafkhim (tebal) yaitu ketika lam dan ra berharakat fathah dan dhamah, misalnya : 
b.      Tarkiq (tipis) yaitu ketika lam dan ra berharakat kasrah atau jatuh setelah harakat kaasrah misalnya :



Metode Pembelajaran ;
  1. Drill.
Siswa diberikan latihan berupa mencari kalimat dalam ayat Al Quran yang mengandung hukum Qalqolah dan hukum Ra, agar dapat memahami dan memantapkan materi yang diajarkan.
  1. Telaah.
Siswa menelaah buku yang membahas tentang ketentuan dalam hokum membaca Qalqolah dan ra yang terkandung dalam Al Quran

Langkah-langkah kegiatan pembelajaran
1.  Kegiatan Pendahuluan
·         Memberi salam dan membaca basmallah dan berdoa
·         Membaca ayat Alquran selama lima menit
·         Menjelaskan materi yang akan diajarkan serta kompetensi dasar yang akan
·         dicapai.

2.   Kegiatan Inti
·         Siswa membaca dan menelaah literatur tentang ketentuan hukum bacaan Qalqolah dan ra hingga dapat menjelaskannya
·         Siswa mencari kalimat dalam ayat Al Qur an yang mengandung hukum bacaan Qalqolah dan ra
·         Siswa menunjukkan dan membaca kalimat yang mengandung hukum bacaan Qalqolah dan ra
·         Siswa membiasakan  membaca Alqur’an dan mengamalkan dalam kehidupan nya 
     
3.   Kegiatan Penutup
·         Menyimpulkan beberapa ketentuan tentang hukum bacaan Qalqolah dan ra
·         Mengadakan evaluasi berupa tanya jawab sekitar materi yang telah dibahas
·         Memberi tugas untuk menuliskan menuliskan beberapa contoh kalimat yang mengandung hukum bacaan Qalqolah dan ra

Alat/Sumber belajar    ; 
  1. Buku Paket PAI kelas VIII
  2. Al Qur an




Penilaian
           
  1. Jelaskan pengertian hukum bacaan Qalqolah
  2. Jelaskan macam-macam hukum bacaan Qalqolah dan dan sebutkan contohnya masing-masing
  3. Jelaskan pengertian hukum bacaan ra
  4. Jelaskan macam-macam hukum bacaan ra dan dan sebutkan contohnya masing-masing

Jawaban:
    1. Qoloqolah menurut bahasa berarti memantul. Adapun menurut istilah ilmu tajwid, qolqolah adalah memantulkan bunyi huruf yang bertanda baca sukun atau karena terdapat tanda waqof.
    2. Macam-macam hukum qolqolah  ada 2 :
a. Qolqolah Sughra     b. Qolqolah Kubro
contohnya:
    1. Hukum bacaan Ra dibedakan menjadi dua macam yaitu Ra tarqiq dan Ra Tafkhim. Ra Tarqiq adalah Ra yang dibaca tipis sedangkan Ra Tafkhim adalah Ra yang dibaca tebal.
    2. Bacaan Ra dibedakan menjadi dua macam yaitu Ra tarqiq dan Ra Tafkhim. Ra Tarqiq adalah Ra yang dibaca tipis sedangkan Ra Tafkhim adalah Ra yang dibaca tebal. Contohnya :






Mengetahui :
Kepala Sekolah,


...............................
NIP.
Metro, ......................................
Guru Pendidikan Agama Islam,


...............................
NIP.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar